Tampilkan postingan dengan label perawatan mobil. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label perawatan mobil. Tampilkan semua postingan

Rabu, 15 Agustus 2018

Yuk merawat mobil dengan pedoman yang benar

Saat anda membeli mobil baru, tentunya juga menerima buku pedoman dan perawatan secara berkala dari dealer tempat anda melakukan transaksi. Buku pedoman servis kendaraan ini sangat penting untuk pemeliharaan mobil anda secara teratur, sehingga terhindar dari kerusakan parah di tengah jalan.



Setiap pabrikan mobil mempunyai buku pedoman masing masing, sehingga tidak bisa di campur aduk antara merk mobil yang satu menggunakan buku pedoman perawatan mobil yang lain. Namun kadang kala si pemilik kendaraan suka merehkan hal ini, dan saat servis ke tempat bengkel jadul yang biayanya jauh lebih murah. Termasuk juga saat yang tepat kapan harus ganti ban mobil

Jika anda pemilik mobil merk toyota maka pelajari daftar pedoman servis mobil toyota sesuai dengan kendaraan yang anda punya. Perhatikan waktu penggantian oli mesin, oli gardan, oli transmisi, dan lainnya. Lakukan perawatan secara berkala mobil toyota anda dengan kesadaran penuh dan bukan karena terpaksa. Baca juga harga mobil toyota terbaru 2016.

Bagi pemilik mobil merk mazda, tentunya juga mempunyai pedoman tersendiri, banyak yang bilang kalau perawatan mazda mahal. Secara umum perawatan secara berkala mobil mazda cukup murah. Suku cadang mazda memang sedikit mahal, sebab original punya. Pelajari pedoman servis mazda dengan benar, karena sedikit berbeda dengan jangaka waktu dengan mobil merk lainnya.

Namun khusus pemilik mobil nissan terutama mobil nissan livina, ada sedikit keluhan karena katanya biayanya lebih mahal. Setelah di teliti lebih jauh ternyata perawatan nissan grand livina tidak berbeda jauh dengan perawatan mobil merk lainnya. hanya saja uang jasa yang dikenakan cukup mahal.

Lantas bagaimana jika ternyata anda membeli mobil bekas yang udah berusia sekian tahun, tentunya sudah melewati buku panduan servis gratisnya. Sebenarnya cara perawatan mobil bekas tidak berbeda jauh dengan mobil baru, anda tentunya masih bisa berpedoman pada buku servis dan sesuaikan dengan kelipatannya. Silahkan cek list harga mobil nissan terbaru.

Harga mobil bekas juga selalu menarik perhatian, namun demikian meskipun harga mobil seken pada saat ini cukup murah dan terjangkau, tentunya anda tetap harus hati hati dan waspada saat akan membelinya, dengan demikian ada baiknya jika anda belajar cara membeli mobil bekas yang benar.

Untuk lebih lengkapnya sekalian admin infokan harga motor bekas khususnya motor honda supra. Seperti pada mobkas, saat anda memilih motor bekas juga mesti dapat menentukan harganya, namun seperti diketahui bahwa banyak motor bekas yang performanya amburadul, dengan demikian juga lebih baik sekalian baca tips cara membeli motor bekas yang aman dan benar, sehingga dapat menentukan harganya yang wajar. Ketahui lebih lanjut tentang batas pemakaian ban mobil

Mobil jenis keluarga masih laris dipasaran

Meskipun ada berbagai jenis dan varian mobil yang beredar di Indonesia, namun hanya mobil jenis keluarga yang tetap eksis dan laku keras di pasaran nasional. bahkan bukan hanya mobil baru saja yang laku keras, namun juga merambah ke mobil bekas yang berpenumpang banyak yang masih mempunyai tingkat penjualan cukup tinggi. Sebut saja mobil Chevrolet Captiva

Hal ini terbukti dengan semakin banyak bermunculan mobil mobil varian baru yang selalu mengarah ke mobil mobil jenis MPV. Sebut saja kemunculan daihatsu sigra yang langsung disambut dengan permintaan yang cukup tinggi di masyarakat, karena harganya yang sangat terjangkau. Bahkan kabarnya harga sigra ini masih berada di kisaran 100 jutaan. Demikian juga dengan mobil Toyota Calya

Seakan sudah menjadi rahasia umum jika kedua pabrikan mobil nasional toyota - daihatsu selalu memproduksi jenis kendaraan kendaraan yang sejenis. Sehingga setiap ada kemunculan kendaraan varian atau jenis baru selalu muncul kembarannya. KIta masih ingat beberapa kembaran mobil mobil keluaran daihatsu _ toyota ini seperti avanza xenia, terios rush, ayla agya, dan kemungkinan besar juga produk produk mendatang selalu kembar.

Mobil jenis keluarga


Lantas apa kembaran dari daihatsu sigra ini. Sudah pasti akan muncul secara bersamaan, dan pada kenyataannya memang benar. Ya mobil toyota calya menjawab tentang kendaraan kembar toyota daihatsu. Namun demikian ada satu hal yang perlu digaris bawahi bahwa meskipun sama persis baik model maupun aksesorisnya ( ada sedikit perbedaan namun tidak signifikan ) yang jelas harga toyota selalu berada di atas daihatsu. Seperti halnya Harga mobil avanza bekas

Dengan demikian tentunya anda mesti pandai pandai memilih mobil untuk keluara anda. Dan sudah seharusnya disesuaikan dengan kebutuhan untuk apa anda membeli mobil baik yang baru maupun yang bekas. Cara memilih mobil bekas sebenarnya juga didasarkan pada kebutuhan dari pada keinginan, sehingga nantinya lebih berguna untuk menunjang hidup anda.

Jual beli mobil bekas masih mendominasi pasaran mobil nasional

Jual beli mobil bekas akan tetap berlangsung sampai kapanpun, bahkan angka penjualan maupun pembelian mobil bekas juga cukup tinggi. Hal ini terbukti jika masyarakat kita masih mampu hanya membeli kendaraan seken. Di antara deretan mobil mobil bekas, tentunya cukup banyak yang harganya murah meriah dan terjangkau oleh masyarakat luas. Inilah harga mobil kijang bekas dibawah 50 juta yang bisa menjadi pertimbangan anda saat membeli atau menjual mobil bekas anda.

Jual beli mobil bekas


Meskipun ada berbagai macam varian dan jenis mobil mobil untuk tumpangan keluarga, namun pada kenyataannya yang masih tetap laris adalah generasi mobil kijang yang nota bene jumlah produknya memang melimpah ruah di pasaran, sehingga anda mencari model maupun harga berapapun akan cukup mudah di temukan di pasaran.


Memang pada beberapa kendaraan buatan toyota ini, terutama yang generasi pertama sudah demikian mengkhawatirkan, apalagi cat bodinya yang sudah mulai bopeng atau bahkan keropos di sana sini. Namun demikian sudah menjadi rahasia umum jika kualitas dan performa mesin toyota kijang ini cukup mumpuni, sehingga masih cukup banyak yang di gunakan untuk pulang mudik. Dan ternyata memang tidak banyak keluhan selama perawatan dilakukan secara teratur.

Bagi yang suka dengan otak atik mobil, tentunya bnisa sekalian belajar mesin maupun cat bodi mobil. Perlu diketahui bahwa sebenarnya mengecat mobil itu tidak ada bedanya dengan cara mengecat media lain. Namun biasanya cat mobil menggunakan bahan khusus atau jenis cat khusus yakni cat duco. Perlu diketahui bahwa sebelum anda mencoba tentunya akan lebih baik jika belajar dahulu teknik cara mengecat mobil yang benar, supaya nantinya hasilnya lebih memuaskan.

Perihal mesin mobil tentunya bisa juga dilakukan sambil jalan, bahkan semakin sering anda otak atik mesin mobil anda, akan semakin pengalaman dan mengerti apa kemauan mobil anda. Dongkrak menjadi peralatan yang cukup penting untuk menunjang kerja anda. Ada berbagai macam dan tipe dongkrak mobil, sehingga harga dongkrak mobil juga cukup bervariasi, dari harga murah hingga yang mahal ada di pasaran.

Kendaraan bekas lawas paling laku di pasaran

Harga kendaraan bekas lebih murah dan terjangkau. Meskipun demikian mobil lawas juga bukan berarti menyusahkan, kalau dirawat dengan benar tentu masih cukup nyaman dikendarai. Seperti kita tahu bahwa jual beli mobil lawas juga masih tetap berlangsung hingga saat ini, bahkan lebih ramai dan lebih banyak konsumennya dari pada jual mobil baru. Belajar juga bagaimana cara perpanjang STNK mobil

kijang super


Bagi masyarakat luas yang namanya kendaraan bekas toyota mempunyai image yang cukup bagus, sehingga bagi masyarakat yang mencari mobil bekas, biasanya tidak jauh dari mencari mobil bekas toyota. Salah satunya yakni toyota kijang grand extra yang hingga saat ini sering kita temukan melaju di kota kota daerah.

Sebagaimana anda ketahui bahwa generasi toyota kijang cukup banyak jenis dan variannya, sehingga anda banyak pilihannya, salah satunya adalah kijang lgx, dan seperti kita tahu bahwa di pasaran harga kijang LGX masih cukup[ bagus dan stabil, sehingga nilai jualnya kembali juga masih stabil. Dengan demikian anda tidak menderita kerugian jika menjualnya kembali.

Admin rasa masih cukup banyak generasi kijang yang masih di cari konsumen saat ini, selain harganya cukup murah juga mesinnya lumayan bandel. Beberapa puluh tahun yang lalu kijang super pernah merajai jalanan tanah air. Modelnya yang cukup bagus saat itu, sehingga penjualan mobil kijang ini cukup tinggi.  Dan sekarang ternyata juga masih cukup laku, meskipun hanya di kota kota pelosok. Bagi anda yang membutuhkan info kijang tua ini, silahkan cari di harga kijang super bekas saat ini.


Nah meskipun mobil anda sudah puluhan tahun masa pakainya, tentunya tetap harus mematuhi peraturan yang berlaku khususnya soal pajak mobil yang mesti dilakukan setahun sekali. Karena semua kendaraan baik baru maupun kendaraan tua tetap harus memperpanjang ijin setiap tahun. Dengan demikian saat anda membelinya, maka pastikan surat suratnya komplit dan tidak aspal yaitu bpkb dan stnk kendaraan, serta jangan lupa dengan KTP yang sesuai dengan yang tertulis di STNK, karena semua itu merupakan syarat perpanjangan STNK yang anda perlukan di samsat.

Inilah Eksterior dan Interior Mobil Honda Mobilio

Mobil Honda Mobilio merupakan salah satu mobil jenis MPV yang memiliki pasar penjualan tinggi sejak pertama kali diluncurkan. Bahkan pada peluncuran perdana, konsumen harus bersabar karena menunggu hingga beberapa minggu ( inden ). Siapapun tahu bahwa produk HONDA memiliki performa dan image yang cukup baik di masyarakat. Nah untuk mengenal lebih dekat honda mobilio, yuk kita lihat eksterior maupun interior secara lebih mendalam di sini.

interior honda mobilio


Tampilan Honda Mobilio kini semakin menawan dengan perubahan dan penyempurnaan oleh Honda pada variant facelift terbarunya. Ground clearence yang tinggi membuat New Mobilio terlihat kian sporty, mendukung faktor aerodinamika kendaraan membuatnya lebih mudah melewati kondisi jalan kurang rata sekaligus stabil saat dikendarai dalam kecepatan maksimum pada medan jalan rata.

Headlamp cat eye yang menjadi ikon Mobilio kini dilengkapi hallogen headlight, variant tertingginya telah dipersenjatai teknologi projector headlamp hingga membuat kualitas penyinaran menjadi lebih baik meskipun tanpa fitur foglamp, untuk lampu kabut sendiri kini hanya tersedia pada type E dan Mobilio Prestige saja. Sebagaimana diketahui bahwa harga jual mobilio bersaing dengan kendaraan saejenis lainnya. Untuk lebih lengkap, yuk cek harga honda mobilio

Bilah krom yang melintang diantara kedua lampu utamanya tetap menjadi main atraction pada eksterior Honda Mobilio terbaru, begitu pula dengan bumper kokoh dengan garis tegas yang kuat hingga menjadikan tampilan muka LMPV ini terlihat lebih tangguh juga futuristik.

Pada sisi samping eksterior Mobilio sekilas akan mengingatkan pada bentuk crossover 7 seater terbaru Honda bernama BRV terutama berkat tarikan garis tegas yang mengalir simetris hingga bagian fender belakang. Mulai dari type E hingga RS kini memiliki fitur LED turning sign lamp yang terintegrasi pada kedua kaca spionnya.

Lihat juga harga aksesoris mobil toyota avanza terbaru

Di bagian buritan Mobilio Prestige terdapat garnish plat nomor berlapis krom yang membedakan dengan variant lainnya, sedangkan perbedaan pada tipe RS adalah adanya tailgate spoiler yang terpasang pada variant bertransmisi manual.

Pada bagian kaki – kaki Honda Mobilio tipe E hingga RS menggunakan model alloy wheel berdimensi 15 inch, sementara tipe standar memakai trim wheel berukuran 15 x 5 ½ J, seluruh tipe Mobilio menggunakan ban R15 berukuran 185/65.
Interior Mobil Mobilio

New Honda Mobilio dihadirkan atas desakan konsumen yang menginginkan tampilan lebih mewah dan bergengsi pada sisi interiornya, keinginan tersebut diakomodir oleh Honda dengan mempercantik tampilan dalam kabin dan menggunakan material berkualitas lebih tinggi untuk pelapis kursi, trim hingga dashboard kendaraan.

Desain dashboard pada interior Honda Mobilio juga tampil lebih menawan dengan model sporty yang memikat. Panel – panel dirancang dengan tampilan modern dan menggunakan teknologi tercanggih dan terdepan dikelasnya termasuk multi information with LCD display, ECO assist system, digital air conditioner, panel audio serta meter cluster.

Semua type MPV Mobilio dilengkapi fitur power window, sedangkan tipe RS mempunyai fitur auto door lock yang akan mengunci tiap pintu secara otomatis pada tingkat kecepatan tertentu. Seluruh kaca MPV ini juga dilapisi material green glass yang berfungsi menolak sinar ultra violet untuk membuat temperatur di dalam interiornya menjadi lebih sejuk. Terdapat pula rear ventilation AC untuk Mobilio type E dan Prestige yang mampu mendinginkan kabin dengan lebih cepat dan merata.

Fitur penunjang keselamatan berkendara pada mobil Mobilio terbaru pun lebih ditingkatkan, berbagai fasilitas berteknologi terdepan diaplikasikan diantaranya dual SRS airbags, 3P ELR seatbelt with pretensioner and load limiter function serta ISOFIX plus Tethers eat bagi mereka yang berkendara bersama anak atau bayi.

Fitur hiburan yang disediakan pada interior Honda Mobilio berbeda – beda tergantung tipe dan modelnya, untuk kelas standar masih memakai model single DIN audio dengan single disc, MP3, WMA dan input AUX, double DIN audio tersedia pada tipe E manual maupun CVT, sedangkan type Prestige dan Mobilio RS sudah dilengkapi touch screen monitor 6.1 inch yang mampu memutar semua format hiburan ditambah model koneksi iPhone untuk membuat perjalanan anda bersama keluarga terasa lebih menyenangkan. Baca juga Tips Pengemudi Pemula Pahami Cara Pakir Mundur